MATANUSA.NET SUKABUMI –
Tahun 2023, pada hari Sabtu 15 Juli SDN 1 Cidadap, Desa Cidadap, Kecamatan Simpenan, Kabupaten Sukabumi, mempersiapkan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS).
Kepala Sekolah SDN 1 Cidadap Nani Supartini. SPd menyampaikan, bahwa pihak sekolah melaksanakan persiapan MPLS, Ucap Kepsek SDN Cidadap, Sabtu (15/7/23).
Diterangkan Supartini, Memasuki tahun ajaran baru 2023/2024, salah satu informasi yang banyak dicari oleh peserta didik baru beserta orang tuanya adalah jadwal kegiatan MPLS SD. Hal ini disebabkan MPLS adalah kegiatan awal sebelum peserta didik baru melaksanakan kegiatan belajar, ungkapnya.
Seiring dengan kepanjangannya, tujuan kegiatan MPLS adalah mengenalkan lingkungan sekolah terhadap peserta didik baru, yakni siswa kelas 1, khususnya murid baru.
Terakhir, Supartini berharap di tahun ini yang mendaftar ke sekolah negeri 1 Cidadap sangat banyak, ayo daftarkan putra dan putrinya masuk SDN 1 Cidadap, tutupnya.